STISIP BINA GENERASI POLEWALI MANDAR LEADERS CAMP PART 1 DI KECMATAN ANREAPI

By Nasria MN 24 Jul 2022, 21:43:15 WIB Sulbar News
STISIP BINA GENERASI POLEWALI MANDAR LEADERS CAMP PART 1 DI KECMATAN ANREAPI

Malaqbiqnews.com – STISIP Bina Generasi Polewali Mandar,melaksanakan kegiatan leaders cam part 1 bekerja sama dengan lembaga penelitian.Kegiatan ini di laksanakan di kelurahan anreapi,tepatnya di limbong sitodo,kegiatan ini berlangsung selama dua hari,dan peserta campnya Mahasiswa Stisip Bina Generasi semester II ,dari prodi ilmu pemerintahan dan ilmu administrasi Negara, dalam kegiatan ini hadir pula ibu HASRIANA,S.Sos.,M.AP selaku WK I bidang akademik dan kurikulum dan bapak Muh SUKRI,S.Pd.I., M.Si, selaku ketua LP2M STISIP Bina generasi polewali mandar,serta bapak  JANWAR RAHMAN J,S.IP, Selakuh lurah andreapi. Pada minggu (24/07 2022).

 Kecamatan andreapi merupakan salahsatu dari 16 kecamatan yang ada di kabupaten polewali mandar provinsi Sulawesi barat yang mayoritas penduduk nya berasal dari suku pattae,selain itu di kelurahan ini juga memiliki banyak sekali tempat wisata salah satunya limbong sitodo,yang mempuyai potensi yang sangat melimpah mulai dari kekayaan alam serta keindahan alamnya yang menjadi daya tarik masyarakat,bukan hanya masyarakat kabupaten polewali mandar saja, tapi juga masyarakat luar kabupaten,bukan hanya bahkah masyarakat dari luar provinsi juga banyak berdatangan mengunjungi wisata limbong sitodo.Selain dari tempat wisatanya, kec andreapi juga memiliki makanan khas yaitu nasu kadundung dan nasu kamboti.

Kecamatan anreapi sendiri dulu merupakan desa yang memiliki beberapa dusun yaitu kunyi, pappandagan dan kelapa dua selain itu juga terdapat empat lingkugan yaitu kulele,pokko, kabulingan dan lebani. Namun setelah pemekaran pada tahun 2000, desa andreapi berubah menjadi kecamatan,namun syarat muttlak untuk menjadi ke sebuah kecamatan ibu kota yang mendiami kecamatan tersebut harus berstatus kelurahan.setelah pemekaran yang dulunya dusun sekarang menjdi desa.

Limbong sitodo merupakan tempat wisata yang sudah ada sejak dulu namun sempat vakum dan mulai  beroperasi kembali pada dua tahun terahir ini,namun keramah tamahan para pengelola ini sehinngga,banyak pengunjung yang merasa nyaman,selain itu juga tempat wisata ini juga bersih,serta gazebo yang sudah tersediah,spot kemping yang luas ,dan masih banyak lagi,fasilitas yang di sediakan,di tempat wisata tersebut.

Demikian gambaran yang sempat kami amati selama melakukan kegiatan di sana semoga dengan penjelasan singkat menegenai wisata limbong sitodo,bisa menjadi motifasi bagi yang belum pernah berkunjung wisata tersebut.

 

 

 

 

 




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

Loading....



Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Sarana dan Prasarana Apa yang Paling dibutuhkan untuk Kemajuan Sulbar ?
  Sekolah Internasional
  Super Mall dan Pusat Perbelanjaan lainnya
  Bandara Internasional
  Jalan Layang
  Jalur Kereta Api

Komentar Terakhir

  • hasriana

    Komentar paling pedas Khamenei adalah Iran tidak pernah mengenal Israel. Negara ini juga secara ...

    View Article
  • Tommy Utama

    Para pengunjuk rasa membawa bendera-bendera Palestina dan foro-foto pemimpin tertinggi ...

    View Article
  • Robby Prihandaya

    Anda penyuka Transformer? Tentu hal yang paling menarik saat menonton film Transformer salah ...

    View Article

Video Terbaru

View All Video